Informasi Seminar Penanggulangan HIV AIDS 2015 terbaru ini diperuntukkan bagi Anda mahasiswa, pelajar, pegiat HIV/AIDS atau dokter, aktivis ormas dan LSM yang bergiat di penanggulangan HIV atau AIDS di Semarang, Jawa Tengah.
Seminar HIV AIDS memang terlaksana setiap tahun. Bahkan, tahun depan dipastikan juga ada seminar HIV AIDS 2016, seminar HIV AIDS 2017, seminar HIV AIDS 2018 bahkan seminar HIV AIDS 2020.
Agenda Seminar HIV AIDS Sosialisasi Penanggulangan HIV/AIDS ini bertajuk “Mewujudkan Kampus Bebas HIV dan AIDS” yang rencananya akan digelar Rabu, 29 April 2015.
Seminar HIV AIDS ini akan dilaksanakan di Audit I Kampus 1 UIN Walisongo Semarang dengan pembicara dr. Maya dan Annik Kusumawati, S.S (LSM Graha Mitra).
Acara yang digawangi Kampus UIN Walisongo Semarang ini akan memberikan berbagai fasilitas bagi para peserta seminar, mulai dari sertifikat, snack dan sticker serta tes VCT atau tes HIV/AIDS. Anda tertarik?