Lowongan Dosen Unnes Terbaru 2015

25

Lowongan Dosen Unnes Terbaru 2015 ini hadir bagi Anda yang memenuhi kualifikasi akademik. Bagi Anda yang sudah tahu informasi loker dosen Unnes 2015 terbaru ini, sebenarnya sudah diumumkan lewat  Pengumuman Nomor : 4000/UN37.1.2/KP/2015 tentang Penerimaan Dosen Kontrak  di Fakultas Bahasa dan Seni Universitas Negeri Semarang Tahun 2015.

1.  PERSYARATAN PESERTA
A.Program Studi Pendidikan Bahasa Inggris
1.Berijazah S2 ( Pendidikan Bahasa Inggris) IPK minimal 3,25
2.memiliki Ijazah S1 (Pendidikan Bahasa Inggris) IPK min 3,00
3.Usia Maksimal 30 Tahun.
4.TOEFL Score Minimal : 500 (bukti fotocopy legalisir).
5.Daftar Riwayat Hidup.
6.Pas Foto berwarna ukuran 4×6= 4 lembar.

B.Program Studi Sastra Bahasa Inggris
1.Berijazah S2 ( Ilmu Susastra/Sastra/linguistik) IPK minimal 3,25
2.Memiliki Ijazah S1 ( Sastra Inggris) IPK min 3,00
3.Usia Maksimal 30 Tahun.
4.TOEFL Score Minimal : 500(bukti fotocopy legalisir).
5.Daftar Riwayat Hidup.
6.Pas Foto berwarna ukuran 4×6= 4 lembar

C.Program Studi Bahasa Mandarin
1.Berijazah S2 ( Pendidikan Bahasa Mandarin) IPK minimal 3,25
2.Memiliki Ijazah S1 ( semua jurusan ) IPK min 3,00
3.Memiliki HSK minimal level 5
4.Usia Maksimal 30 Tahun.
5.Daftar Riwayat Hidup.
6.Pas Foto berwarna ukuran 4×6= 4 lembar

D.Program Studi
Desain Komunikasi Visual ( DKV )
1.Berijazah S2 ( DKV/ Pendidikan Seni/Kajian Seni Rupa/Penciptaan Seni Rupa) IPK  minimal 3,25
2.Memiliki Ijazah S1 (Pendidikan Seni Rupa/Seni Rupa/ DKV ) IPK min 3,00
3.Usia Maksimal 30 Tahun.
4.Daftar Riwayat Hidup.
5.Pas Foto berwarna ukuran 4×6= 4 lembar

PENDAFTARAN DAN TEKNIK PELAKSANAAN
a.Peserta  yang  memenuhi  persyaratan  dapat  melakukan  pendaftaran  mulai  tanggal  29 Juli
sampai 4 Agustus 2015 jam kerja.
b.Peserta  diwajibkan  mengikuti  seluruh  rangkaian  tes  yang  akan  diselenggarakan  oleh
panitia.
c.Berkas lamaran ditujukan ke Dekan FBS Universitas Negeri Semarang  dan  dikirim ke
Fakultas   Bahasa  dan  Seni  Universitas  Negeri  Semarang, di Gedung Dekanat   Lt  1 Sekaran Gunungpati Semarang 50229.

Informasi lebih lanjut, silahkan huungi kontak person :Agus Suwarto   HP. 081390678920

Dipastikan, tahun depan, Unnes akan membuka lagi loker dosen Unnes 2016, loker dosen Unnes 2017 dan seterusnya. Info lengkap, baca LOWONGAN DOSEN FBS UNNES 2015.

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here